Senin, 25 Juni 2018

Cara Menambahkan Font di Samsung Galaxy J A S Note Tanpa Root

Yabs69 – Halo sobat semua pada kesmpatan ini saya akan membagikan tentang Cara Menambahkan Font di Samsung Galaxy J A S Note Tanpa Root, Font sendiri bagi saya sangat penting sekali untuk mempercantik tampilan Smartphone, Mungkin bagi sebagian teman ada juga yang belum begitu paham cara menambahkan font itu sendiri dan belum lagi kalau smartphone kita harus di root dulu, Malah tambah bingungkan.


Cara ini sendiri sudah saya coba pada samsung galaxy A3 2017 ( A320F ) yang ber Os Nougat, Pada awal nya saya juga kebingungan bagaimana cara nya menambahkan font itu, Tujuan saya ingin menambahkan font untuk menghilangkan kebosanan saya karena melihat tampilan font di smartphone saya yang masih standar

Bahan yang harus kalian perluka adalah kalian harus sudah mempunyai file bahan font nya yang berformat apk yang akan di instal di smartphone kalian dan berikut ini cara yang harus ikuti jika kalian ingin menambahkan font di Smartphone

Cara Instal / Menambahkan Font Samsung Tanpa Root
  1. Silahkan download Font apk di bawah ini.
  2. Extrak file yang berformat zip tersebut.
  3. Instal file font.apk nya seperti biasa.
  4. Masuk ke PENGATRURAN, pilih TAMPILAN LAYAR dan FONT, Lanjut ke bawah kalian akan menemukan beberapa font yang sudah di instal tadi dan pilih yang kalian gunakan.
Baiklah sobat semua itulah artikel dari saya tentang Cara Menambahkan Font di Samsung Galaxy J A S Note Tanpa Root, Semoga artikel ini berguna dan bermanfaat buat semua nya terima kasih.

Cara Menambahkan Font di Samsung Galaxy J A S Note Tanpa Root Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Blogger Indonesia

0 comments:

Posting Komentar