Selasa, 23 Oktober 2018

5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC

5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC-YABS69
5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC - Saat kamu ingin melakukan root, sebaiknya kamu tidak menggunakan aplikasi abal-abal yang tidak terbukti keberhasilannya. Gunakan aplikasi root android terbaik rekomendasi kami berikut ini yang memang sudah terbukti ampuh dan aman untuk smartphone Android.

Kegiataan rooting merupakan kegiatan yang sudah biasa dilakukan oleh pengguna android pada saat ini. Kegitaan ini sendiri booming sejak sistem operasi berbasis mobile yang di luncurkan oleh google pada tahun 2007. Walaupun kegiatan ini merupakan kegiatan yang sudah banyak dilakukan oleh pengguna smartphone saat ini namun kegiatan rooting juga pernah dianggap legal oleh beberapa orang pada saat dulu.

Akan tetapi pihak sebuah vendor smartphone akan menghapus garansi pada smartphone yang sudah di rooting. Nah berikut dibawah ini penjelasan lengkap nya tentang 5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC Tahun Ini, Cekidot!

1. FramaRoot
Aplikasi root pertama yang kami rekomendasikan adalah Framaroot APK. Aplikasi ini mampu mengubah status hp android dari non root menjadi root dengan metode yang sudah tersedia. Terutama untuk merk hp samsung, banyak yang menggunakan aplikasi ini sebagai alat root paling ampuh.

Tentu dari jaman ke jaman aplikasi ini mengalami pengingkatakan versi guna menyesuaikan dengan sistem ponsel terbaru. Anda bisa memilih semua versi dari awalnya di https://framarootappdownload.net/framaroot-apk/.

5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC Framaroot

2. KingRoot
Aplikasi kingroot ini merupakan aplikasi root android yang hanya menggunakan satu kali klik saja dan bisa untuk membantu pengguna smartphone memperoleh akses root serta dapat mempercepat kinerjanya perangkat Android akan lebih mudah.

Melakukan akses root pada perangkat smartphone android mu adalah salah satu cara baik untuk mulai merawat smartphone Android kesayangan kamu, karena akan ada banyak sekali cara untuk melakukan root dan mengoptimalkan smartphone Android anda dengan akses root ini.

Aplikasi ini dapat anda unduh secara gratis, selengkapnya bisa dengan mengunjungi https://kingroot.net/

5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC Kingroot

3. SuperSU
Kalau bicara soal aplikasi yang satu ini, rasanya aplikasi ini merupakan aplikasi wajib ada di Android baik yang sudah root dan tidak root. Terdapat dua metode root didalamnya, yaitu apakah anda ingin meroot secara normal mode atau meroot secara total hingga ke sistem dalam.

Aplikasi ini dapat anda unduh secara gratis, selengkapnya bisa dengan mengunjungi http://www.supersu.com/download.

5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC SuperSU

4. iRoot
iRoot merupakan salah satu aplikasi yang sudah memiliki cukup banyak pengguna di seluruh dunia. Dikembangkan di negara Cina, aplikasi iRoot ini mendukung lebih dari 15000 perangkat android dari berbagai merk dan model (menurut pengembangnya).

Aplikasi ini dapat anda unduh secara gratis, selengkapnya bisa dengan mengunjungi http://www.iroot.com/

5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC iRoot

5. Nexus Root Toolkit
Ada pengguna Nexus disini? Nah kalau yang satu ini aplikasi root android khusus perangkat Nexus. Aplikasi berbentuk software PC dan hanya berjalan di OS windows (exe) jadi lebih cocok untuk disebut aplikasi root PC. Jangan khawatir, aplikasi ini cukup mudah digunakan karena sudah banyak tutorial di internet.

Anda pengguna Nexus smartphone dan tertarik untuk mencobanya? Silahkan dapatkan di http://www.wugfresh.com/nrt/.

5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC Nexus Root Toolkit

Baiklah sobat semua, Mungkin itu saja yang dapat saya jelaskan tentang 5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC, Semoga artikel ini bermanfaat dan berguna buat sobat semua, Apabila ada yang sobat kurang paham silahkan bertanya ke saya di kolam komentar, Apabila saya tidak sibuk akan langsung saya balas, Terima Kasih.

5 Aplikasi Root Tebaik Smartphone Android Tanpa PC Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Blogger Indonesia

0 comments:

Posting Komentar